Syariahsaham.com, CIANJUR -- Jakarta Islamic Index (JII) naik 3,99 poin (0,58%) ke level 691,73 pada penutupan perdagangan sesi pertama hari ini, Selasa (24/1/2017).
Sepanjang pagi ini indeks saham bluechip syariah ini bergerak di kisaran 689,10 - 692,66.
Tercatat 19 saham mengalami kenaikan, 4 stagnan, dan 7 lainnya ditutup turun. MYRX menguat 3,23%, PGAS (2,33%), SMRA (2,23%) dan INCO (2,20%).
Sementara itu, saham-saham yang ditutup turun antara lain ANTM (-3,47%), PTBA (-1,28%), dan INDF (-1,23%)
Berikut ini
index heat map yang diambil dari
platform IndoPremier Online Trading (IPOT):

Related Posts :
ISHOMA 23 November 2016: 15 Saham Menghijau, JII Menguat Tipis 0,26%Syariahsaham.com, CIANJUR -- Jakarta Islamic Index (JII) naik tipis 1,80 poin (0,26%) ke level 685,95 pada penutupan perdagangan sesi perta… Selengkapnya...
Ikhtisar Statistik JII dan ISSI 23 November 2016 Syariahsaham.com, CIANJUR -- Pada perdagangan Rabu (23/11), Jakarta Islamic Index (JII) ditutup menguat 5,79 poin atau 0,85% ke level 689,9… Selengkapnya...
ISHOMA 22 November 2016: JII Melemah Tipis, 15 Saham Ditutup di Zona HijauSyariahsaham.com, CIANJUR -- Jakarta Islamic Index (JII) turun tipis -0,11 poin (-0,02%) ke level 683,37 pada penutupan perdagangan sesi pe… Selengkapnya...
Ikhtisar Statistik JII dan ISSI 22 November 2016 Syariahsaham.com, CIANJUR -- Pada perdagangan Selasa (22/11), Jakarta Islamic Index (JII) ditutup menguat tipis 0,66 poin atau 0,10% ke lev… Selengkapnya...
ISHOMA 24 November 2016: 24 Saham Ditutup Turun, JII Melemah -1,16%Syariahsaham.com, CIANJUR -- Jakarta Islamic Index (JII) tururn -8,03 poin (-1,16%) ke level 681,91 pada penutupan perdagangan sesi pertama… Selengkapnya...
0 Response to " ISHOMA 24 Januari 2017: 19 Saham Menguat, JII Naik 0,58% "
Posting Komentar